Pentingnya Pelayanan Tour Leader Dalam Kegiatan Operasional

Pentingnya Pelayanan Tour Leader Dalam Kegiatan Operasional

IDEBIZ.ID – Apa yang dimaksud pentingnya pelayanan tour leader dalam kegiatan operasional? Dalam melakukan perjalanan wisata, salah satu diantara komponen jasa dan fasilitas yang dibutuhkan wisatawan adalah Tour Leader. Berbagai komponen yang dimaksud harus merupakan satu kesatuan yang tidak boleh ada yang melemah satu diantaranya, karena akan mengakibatkan melemahnya pengaturan pelaksanaan perjalanan wisata. Terutama hadirnya Tour Leader, ia terlibat dalam kegiatan tour untuk membuat para wisatawan merasa puas atas apa yang telah mereka bayar.

Lalu apa saja pentingnya pelayanan tour leader dalam kegiatan operasional?

1. Mampu mempersiapkan rangkaian perjalanan yang efektif

Tugas tour leader yang utama adalah menyiapkan rangkaian perjalanan dari mulai kedatangan hingga jadawal wisatawan pulang kembali ke kotanya masing-masing, perlu keahlian khusus untuk bisa menyiapkan rencana perjalanan yang tidak membuang waktu namun tetap bisa memenuhi keinginan wisatawan yang kita pandu. Tour leader yang baik harus bisa mengestimasikan waktu dan jarak antar tempat dan memiliki rencana alternatif jika lokasi yang dituju tidak memungkinkan atau adanya perubahan lokasi di tengah perjalanan.

2. Mengikuti perkembangan berita wisata terkini

Pada poin ini, tugas tour leader juga meluas hingga kemampuannya untuk mengetahui lokasi-lokasi destinasi yang sedang ramai diperbincangkan, harga tiket masuk, akses jalan dan hal-hal yang mungkin luput dari perhatian wisatawan contohnya saja menggunakan baju tertutup jika ingin mengunjungi situs keagamaan tertentu. Tugas tour leader juga harus mampu menjelaskan sejarah, keunikan dari tempat yang dituju sehingga wisatawan mendapat informasi lengkap

3. Bersikap ramah tegas

Tugas tour leader menjamin keamanan  rangkaiain perjalanan yang menjadi nilai penting, dapat bernegosiasi bekerja sama dan mempuyai etika yang baik,bisa saling menghargai satu sama lain.

Bagi kalian para pelaku wisata yang ingin belajar dalam meningkatkan skill pada bidang pariwisata dan perhotelan, idebiz.id menyediakan berbagai jenis pelatihannya dan kami juga telah bekerjasama dengan Lembaga Sertifikasi Profesi Pariwisata Jana Dharma Indonesia lho! Dengan materi yang menarik serta trainer berpengalaman, yuk buruan ikuti pelatihannya sekarang juga!

Baca juga : …Pelatihan Online Tour Leader

Contact Us
WhatsApp : 085161029533 (Admin 1) / 081215017975 (Admin 2)
Telpon : 0274 543 761
Instagram : @idebiz_id
Email : [email protected]

Lihat berita lainnya : LIHAT BERITA TERBARU LAINNYA

Tinggalkan Balasan